Minggu, 29 Mei 2016

Alon-Alon Asal Kelakon

Modifikasi Yamaha Mio Soul


JAKARTA, DS. Kalo udah berhubungan sama Valentino Rossi, banyak banget hal yang bisa loe ketahui ataupun dilihat. Misalnya modifikasi Yamaha Mio Soul kepunyaan Bray Kevin yang loe lihat dengan tema Kura-Kura ini. Ini sejatinya konsep desain Helm AGV yang dipakai Rossi di seri kelima MotoGP 2013 lalu, bray.
Sesuai dengan filosofinya, Kura-Kura memang dikenal binatang paling lamban di dunia. Kalo dulu Rossi nganggep desain helmnya itu karena ngerasadoi masih lambat dari para lawan-lawannya, lain halnya dengan modifikasi Mio Soul beraliranStreet Racing (SR) ini, bray.
Menurut Toy dari Toy Cutting Modification, ini merupakan project ‘Alon-Alon Asal Kelakon’ garapannya atau bisa dibilang pelan-pelan yang penting hasilnya keren, bray. Loe pasti paham deh, bray.
“Project pelan-pelan, nih. Awalnya yang punya motor kepincut sama motor Street Racing yang pernah gue bikin. Ya dengan usaha dia sebisa mungkin, dia nabung dah, tuh, bikin tunggangannya dijadiin kayak begitu,” urai Toy, yang juga salah satu anggota dari Komunitas MioSoul Indonesia (KMSI) ini.
“Doi juga kebetulan penggemar Rossi. Gue konsepin bikin beda samaMioSoul garapan guesebelumnya. Desain yang ini gue ambil dari Helm AGV yang dipakai Rossi,” lanjut Toy, sembari bilang, proses pemasangan cutting stiker ini cuma memakan waktu sehari aja, bray.
Pict Depan Soul MX:
Pict Bagian Kanan Mio Soul MX;


Pict Bagian Kaki - kaki Soul MX:


Sumber posting by: http://www.duniascooter.com/read/821/Alon-Alon-Asal-Kelakon

0 komentar:

Posting Komentar